Teknik Kendaraan Ringan merupakan kompetensi keahlian dibidang Teknik Otomotif yang menekankan keahlian pada bidang penguasaan jasa perbaikan kendaraan ringan. Kompetensi keahlian teknik kendaraan ri...
Teknik Komputer dan Jaringan
*
TKJ Adalah singkatan dari Teknik Komputer Jaringan. TKJ merupakan sebuah kejuruan yang mempelajari tentang cara merakit komputer, mengenal dan mempelajari komponen hardware apa saja yang ada di dalam...
Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
*
merupakan salah salah satu jurusan di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang memberikan bekal tentang pengetahuan, keterampilan, dan sikap dalam menyelesaikan pekerjaan-pekerjaan perusahaan atau kantor....
Teknik Otomotif
*
Sesuai dengan namanya, Jurusan Teknik Otomotif akan mempelajari terkait segala cara maupun proses dalam pengoperasian dan pembuatan kendaraan yang beroperasi di darat seperti mobil, truk, motor, keret...
MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS
*
Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis (MPLB)/Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran (OTKP) merupakan program/kompetensi keahlian yang membekali peserta didik dengan keterampilan, pengetahuan dan s...
Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi
*
Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi (TJKT) yang sebelumnya bernama Teknik Komputer Jaringan (TKJ) merupakan salah satu program keahlian di bidang teknologi dan informasi yang juga menjadi ungg...
Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
*
Teknik dan Bisnis Sepeda Motor adalah kompetensi keahlian pada Bidang Studi Keahlian Teknologi dan Rekayasa Program Studi Keahlian Teknik Otomotif yang menekankan pada keterampilan pelayanan jasa meka...